PROFIL KOMPETENSI KEAHLIAN
BISNIS DARING DAN PEMASARAN (BDP)
SMK NEGERI 1 TASIKMALAYA
LATAR BELAKANG
Bisnis Daring dan Pemasaran adalah sebuah kompetensi keahlian (jurusan) yang mempelajari dasar – dasar kemampuan dan keilmuan menjadi seorang marketing baik marketing secara konvensional maupun melalui media daring (online/internet). Di Kompetensi Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran siswa akan mempelajari kepramuniagaan, kasir , pengelolaan retail modern, kewirausahaan dan membaca peluang di dunia bisnis. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Bisnis Daring dan Pemasaran Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, semangat kemandirian dan mencintai lingkungan, kolaboratif, komunikatif, dan solutif, dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Mencetak tamatan yang cerdas, trampil dan kompetitif serta memiliki etos kerja dan teknik pemasaran sesuai perkembangan dan tuntutan IDUKA dengan indikator keunggulan sebagai berikut :
FOTO | NAMA GURU | MATA PELAJARAN |
Dra. Hj. WIWIN WINARNI, M.Si | Adminitrasi Transaksi, Pengelolaan Bisnis Ritel, Komunikasi Bisnis. | |
Dra. Hj.Tuti Sumiati ,M.Pd | Penataan Produk | |
Dra. Sari Nursarah Karya , M.Si | Produk Kreatif dan Kewirausahaan. | |
Drs. H. Mamat Mohamad Rahmat | Adminstrasi Transaksi, dan Marketing. | |
Dra. Hj.Euis Sartika | Adminstrasi Transaksi. | |
Ai Siti Jamilah, SE | Pengelolaan Bisnis Ritel Komunikasi Bisnis. | |
Rina Maryani, S.Pd | Perencanaan Bisnis dan PKK. | |
Neni Rostini, S.Pd | Menata Produk, Pengelolaan Bisnis Ritel, Komunikasi Bisnis | |
Trisna Hadi ,SE,MM | Bisnis Online | |
Kurnia, S.Pd. | Bisnis Online | |
Dra. Roslesi | PKK, Ekonomi Bisnis, dan Komunikasi Bisnis. | |
Dra.Imas Ratna Wulan | Administrasi Umum, PKK. | |
Rita Rismawati , S.Pd | Perencanaan Bisnis, PKK. | |
Mitra DIDUKA / Industri yang sudah kerjasama dengan Kompetensi Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran (BDP), diantranya :